Membuat function menggunakan bahasa pemrograman R

R merupakan bahasa pemrograman untuk analisis statistik yang paling banyak digunakan, karena dengan menggunakan R memungkinkan kamu untuk melakukan import data dari berbagai sumber database dan format yang berbeda. R juga memiliki 7000+ packages yang gratis untuk digunakan. Packages ini memungkinkan kamu untuk melakukan: Analisa statistik kompleks Econometrics Optimisasi Pembuatan... [Read More]
Tags: R programming

Cara Membuat Virtual Environtment Python

Akhir-akhir ini saya lagi sering menggunakan Python untuk mengerjakan proyek machine learning. Akhir-akhir ini juga, saya baru ngeh dengan pentingnya menggunakan virtual environtment saat mengerjakan sebuah proyek di Python. [Read More]
Tags: python

Praktek Web Dasar (HTML & CSS)

HTML adalah singkatan dari HyperText Markup Languange yang merupakan bahasa pemrograman web atau markup internet yang berasal dari kombinasi antara teks dan informasi berupa simbol atau kode yang akan dimasukan ke dalam suatu file guna membuat suatu halaman situs web. [Read More]
Tags: html css

Praktek MySQL Untuk Pemula

MySQL adalah salah satu aplikasi RDBMS (Relational Database Management System) atau sistem manajemen basis data yang menggunakan prinsip relasional (setiap tabel saling terhubung dan memiliki relasi). [Read More]
Tags: mysql database